Rabu, 24 September 2014

Menggunakan Komputer Notebook dan Ponsel Pintar Untuk Mengakses Rumah Kantor

Pendahuluan
       Menggunakan komputer notebook dan ponsel pintar untuk mengakses server rumah kantor. Notebook merupakan komputer jinjing yang berpungsi untuk meringankan pekerjaan user. Sedangkan Ponsel pintar telepon yang menyediakan fitur yang berada dia atas dan di luar kemampuan sederhana untuk membuat panggilan.
       Perkembangan dalam mengakses internet saat ini sangat banyak, sehingga berbagai macam aplikasi yang di buat untuk mengaksesnya.

Identifikasi Maslah
       Menyelidiki berbagai pilihan untuk memberikan tenaga penjualan nirkabel akses remote ke komputer server rumah kantor. Mempertimbangkan pilihan yang menggunakan komputer notebook anggota tenaga penjualan atau yang menggunakan telepon pintar  

Pembahasan
       Dalam mengakses internet sangat mudah kita lakukan dengan menggunakan notebook atau pun hendphone dengan menyambungkan nya ke jaringan wi-fi.
WIFI merupakan sekumpulan standar yang digunakan untuk jaringan lokal Nirkabel (Wireless LocalArea Networks-WLAN) yang didasari pada spesifikasi IEEE 802.11. teknologi jaringan ini berada pada spekrum 2,4 GHz. WI-FI tidak hanya dapat digunakan untuk mengakses internet, WIFI juga digunakan untuk membuat jaringan tanpa kabel di perusahaan. Teknologi WI-FI memberikan kebebasan kepada pemakainya untuk mengakses internet atau mentransfer data dari satu ruangan ke ruangan lainnya.
    Mekanisme telekomunikasi nirkabel memungkinkan komunikasi jarak jauh dengan lokasi yang tidak mungkin atau relatif sulit untuk di hubungkan dengan kabel, mislanya dalam bentuk pamancar/penerima radio, pengendali jarak jauh, jaringankomputer nirkabel.
      Umumnya telekomunikasi nirkabel menggunkan sarana gelombang elektromagnetik (misalnya laser, cahaya, frekuensi radio (RF) atau gelombang suara untuk mentransfer informasi tanpa menggunakan kabel.

a.      Akses Remote ke komputer server rumah kantor
       Persaingan di dunia usaha saat ini menuntut pelaku usaha perlu semakin mendekatkan diri kepada konsumen, misalnya dengan membuka cabang lebih banyak atau tim marketing yang semakin mobile. Ditunjang dengan koneksi internet yang semakin mudah didapatkan, lebih cepat  dan murah biayanya, maka mengelola perusahaan antar cabang dengan database yang terpusat menjadi semakin mudah saja.
      mengakses internet menggunakan jaringan computer local adalah menghubungkan computer ke internet melaui sebuah server jaringan local yang terhubung ke internet. menghubungkan internet melaui LAN biasanya benyak di lakukan di perusahaan, laboratium, sekolah, warnet, dan sebagainya.
     agar dapat mengakses internet melaui LAN, Computer yang kita gunakan harus terhubung dalam jaringan tersebut. Untuk dapat terhubung dalam jaringan computer kita harus memiliki kartu jaringan (LAN Card).
     Keuntungan melakukan akses internet melaui LAN adalah biaya untuk akses internet lebih murah. Hal ini disebabkan biaya akses dibagi untuk beberapa computer. itulah sebabnya biaya yang kita keluarkan untuk mengakses internet dari warnet lebih murah daripada biaya akses dari rumah dengan menggunakan kabel telepon. Keurugian dari akses internet LAN adalah jika sedang melakukan akses yang banyak, akses akan menjadi lambat, terlebih jika bandwidth yang ada terbatas. 


       b.      Akses internet melalui ponsel pintar
Saat ini ponsel sudah di lengkapi dengan fitur fitur yang sangat lengkap. Dengan mengakses internet melaui telepon pintar dapat kita lakukan dimana mana..aplikasi aplikasi yang tersedia sangat mudah kita download.. misalnya tentang suatu produk. Keuntungan menggunakan ponsel pintar Mudah di akses dimana mana.

Pada dasarnya internet memberikan kemudahan bagi kita di dalam mengembangkan pendidikan dan pengajaran. Kehadiran internet untuk saat ini sudah menjadi kebutuhan bagi siapa saja, tidak terbatas hanya pada pelaku bisnis, namun hal ini juga udah merambah dalam berbagai bidang, terutama dunia pendidikan. Namun untuk menjadikan internet sebagai bisnis pengajaran, kelemahan utamanya adalah ketersedian sarana prasarana pendukung seperti jaringan internet, ketersedian komputer, dan berbagai sarana yang mesti disediakan. Selain itu, perlu juga di dukung dengan tingkat akses yang memadai

Rabu, 17 September 2014

Membandingkan 2 Website tentang E-Commerce

OLX / Toko bagus
OLX / Toko bagus merupakan Website yang dapat membantu kita dalam menjual atau membeli berbagai macam barang secara online.


 Berniaga.Com
Berniaga.Com merupakan Website yang sama pungsinya dengan OLX / Toko Bagus yaitu menjual dan membeli barang secara online.




Dari Kedua Website antara OLX dan Berniaga dapat dilihat persamaan dan perbedaan nya yaitu :

Persamaan OLX dan Berniaga :
  1. Adanya Fasilitas Foto atau Gambar dari barang yang akan di jual atau yang akan kita beli sehingga memudahkan kita untuk melakukan perbandingan dengan barang yang dijual lainnya dan kesamaan lainnya.
  2. adanya kemudahan menjadi member hanya dengan login facebook sehingga kita tidak perlu repot-repot melakukan registrasi.
  3. Terdapat Kemudahan dalam mencari katagoti dengan mengetikan suatu barang yang ingin kita cari, dan lengkap dengan alamat lokasinya.
  4. sama sama bisa menampikan banyak foto.
Perbedaan OLX dan Berniaga :
  1. Toko bagus mempunyai fitur edit iklan sedangkan berniaga tidak ada sehingga menjadi ribet untuk beriklan.
  2. Toko bagus Ada fitur viewer, jadi kelihatan sudah dilihat berapa calon pembeli sedangakn berniaga tidak ada fitur jumlah viewer / visitor.
  3. dilihat dari foto, toko bagus masih bnyak dari foto brosur, gambar kurang jelas pun masih ada sedangakan berniaga kebanyakan kualitas foto yang asli dan bukan jiplakan atau bukan foto brosur.


Kesan - kesan saya selama membuka toko bagus dan berniaga yang hanya menggunakan sebuah modem  dengan akses internet kelas jelata dengan kecepatan browsing yang lelet hingga cukup melatih kesabaran, membuka Tokobagus sedikit lebih cepat dibanding Berniaga., Kelebihan Tokobagus adalah : upload gambar produk lebih cepat,  ada fitur refresh untuk menempatkan produk kita ke tempat teratas, dan ada fitur edit produk.

Di Berniaga, upload gambar produk sering error, tak ada fitur refresh , dan tak ada fitur edit produk hingga jika ingin mengubah harga jual, kita harus menghapus iklan lalu membuat yang baru.

Demikian kesan-kesan saya terhadap Tokobagus dan Berniaga.